8 Tips Waspada Membaca Iklan Lowongan Pekerjaan - Tempat Informasi -->

Sponsor:

8 Tips Waspada Membaca Iklan Lowongan Pekerjaan

Waspada Membaca Iklan Lowongan Pekerjaan - Bagi anda yang sedang mencari info lowongan kerja, baik itu lowongan kerja yang ada di media cetak, elektronik ataupun yang ada di media sosial, maka anda sebaiknya harus berhati-hati dalam menentukan dan memilih iklan lowongan kerja yang transparan dan benar-benar profesional. Karena tidak sedikit para pemasang iklan lowongan kerja melakukan hal yang berlebihan untuk menutupi apa yang tidak anad ketahui sama sekali.

Iklan Lowongan Kerja Yang Harus Diwaspadai


Gambar 8 Tips Waspada Membaca Iklan Lowongan Pekerjaan


Para pemasang iklan memang pandai. mereka tahu cara menarik minat calon pekerja, sekarang sebagai orang yang berminat mencari pekerjaan, anda harus tahu makna yang tersirat di balik iklan lowongan kerja yang terpasang. Jangan sampai anda terjebak oleh rangkaian kata-kata yang sangat menarik perhatian anda.


8 Arti Dari Kata Yang Ada Dalam Iklan Lowongan Kerja

Kata : Great Opportunity

Kata Great Opportunity dalam iklan lowongan kerja artinya adalah anda akan memperoleh gaji, tetapi gaji anda sedikit rendah atau sedikit kecil dari pada gaji pada umumnya di perusahaan atau di tempat kerja lain pada umumnya.

Kata : Varied Responsibilities

Kata Varied Responsibilities dalam iklan lowongan kerja artinya adalah, anda akan menjadi tenaga umum yang harus menangani pekerjaan apa pun pekerjaan yang diberikan kapan saja, dimana saja dan oleh siapa saja di tempat anda akan bekerja.

Kata : Valuable Mangement-Training Position

Kata valuable Management Training Position dalam iklan lowongan kerja artinya adalah pekerjaan yang anda minati adalah pekerjaan yang sebenarnya bisa dilakukan oleh tenaga lulusan sekolah lanjutan atas atau tidak perlu sarjana.

Kata : Self-Starter Wanted.

Kata Self Starter Wanted dalam iklan lowongan kerja artinya adalah anda akan menerima pendapatan atau gaji atau penghasilan setelah anda berhasil memberikan motivasi kepada orang lain untuk bergabung dengan perusaan dimana anda bekerja, dan biasanya gaji diberikan setelah anda mencapai target dari pekerjaan anda.

Kata : High-energy Environment

Kata High Energy Environment dalam iklan lowongan kerja artinya adalah anda harus bekerja keras untuk memberikan perusahaan hasil dari kerja keras anda, jika perlu anda tidak pulang berhari-hari demi nama besar perusahaan dan demi kualitas perusahaan.

Kata : A people Oriented Job

Kata A people Oriented Job dalam iklan lowongan kerja artinya adalah anda harus siap menjawab telepon yang berdering dikantor atau diperusaahn tempat anda bekerja, sekalipun yang menelepon adalah tidak ramah, atau yang menagih utang atau orang jahil.

Kata : Planning And Coordining

Kata Planning And Coordining dalam iklan lowongan kerja artinya adalah anda harus siap mengatur aneka jadwal perjalanan, makan siang dan kegiatan lain dari atasan anda atau dari boss anda.

Kata : An Investment In Your Future

Kata An Invesment In Your Future dalam iklan lowongan kerja artinya adalah sistem penggajian anda lewat franchise atau sistem piramida atau yang sering kita dengar dengan multilevel marketing.
nah itulah Tips Interview Kerja Untuk Hati-hati Membaca Iklan Lowongan Kerja.

Baca Juga 8 Hal Yang Tidak Boleh Anda Lakukan Di Dunia Kerja

Kesimpulan

Itulah tips membaca iklan lowongan kerja, jika anda dapat berhati-hati dalam memilih lowongan kerja, maka anda akan mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan harapan anda, karena jika anda tidak berhati-hati maka anda akan kecewa gara-gara kalimat iklan lowongan kerja yang tidak anda pahami.

Baca Juga 3 Tips Jitu Membuat Surat Lamaran Kerja Agar Diterima

Share this post

Related Posts

0 Response to "8 Tips Waspada Membaca Iklan Lowongan Pekerjaan"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel