4 Tips Mudah Memoles Dan Melapisi Lantai Parket - Tempat Informasi -->

Sponsor:

4 Tips Mudah Memoles Dan Melapisi Lantai Parket

Cara Mudah Memoles Atau Melapisi Lantai Parket.

ada cara yang sangat mudah dan praktis dalam memoles atau melapisi lantai parket, dan anda pun dapat mengerjakannya sendiri di rumah anda. untuk mendapatkan hasil pemolesan yang halus pada lantai parket, biasanya tukang menggunakan teknik spray atau teknik semprot, dan dengan cara ini ternyata banyak cat atau polesan yang terbuang, bisa hingga 50 persennya adalah terbuang.


Gambar 4 Tips Mudah Memoles Dan Melapisi Lantai Parket

untuk mendapatkan hasil pemolesan yang halus pada lantai parket, biasanya tukang menggunakan teknik spray atau teknik semprot, dan dengan cara ini ternyata banyak cat atau polesan yang terbuang, bisa hingga 50 persennya adalah terbuang.

bahkan jika angin sedang bertiup kencang, lebih dari setengahnya dari yang disemprotkan terbang ke udara, dan bukan hanya itu saja, dengan menyemprotkan itu sama dengan mengganggu lingkungan disekitar anda.

dan teknik spray atau teknik semprot ternyata boros dan tidak praktis, ditambah tidak hemat juga jika anda juga harus membeli alat semprot (spray) yang harganya memang jauh lebih mahal jika dibandingkan dengan menggunakan kuas atau rol.

disamping itu, dengan teknik menyemprot, maka tidak sembarang orang dapat menyemprothan cat atau polesan karena teknik ini hanya dapat dilakukan oleh orang yang sudah ahli untuk dapat hasil yang memuaskan.

jika anda ingin menghemat, maka gunakan pelapis lantai parket yang anti gores dan lebih kuat, juga elastis, misalnya cat pelapis dengan merek Aqua Parquet Lacquer APL-850.

biasanya cat pelapis yang anti gores dan tahan lama dapat digunakan kuas atau rol tanpa meninggalkan jejak kuas (brush mark). selain itu juga ramah lingkungan, karena tidak mengandung bahan-bahan metal berat (non Heavy metals) atau non toxic dan tidak mudah terbakar (non flammable).

selain itu cat pelapis yang anti gores biasanya, sisa buangan dari cat pelapis tersebut tidak menjadi limbah yang berbahaya bagi manusia tau bagi lingkungan, tidak berbau tajam, dan dapat digunakan pada parket bekas lapisan solvent.

dan anda sendiri pun dapat melakukan pelapisan dengan cat pelapis, caranya adalah sebagai berikut.

4 Cara Mudah Memoles Atau Melapisi Lantai Parket

1. poleskan cat pelapis diatas parket dengan rol, cukup dengan satu sapuan yang dilakukan searah, dan lakukan ini sebagai lapisan pertama.

2. tutup hasil polesan dengan kertas, dan biarkan selama 2-3 jam agar lapisan kering.

3. ulangi proses ke , sebagai lapisan kedua, lanjutkan dengan proses ke-2.

4. terakhir, poleskan cat pelapis sebagai lapisan paling atas, jika parket anda sudah pernah dipoles sebelumnya, maka pelapisan dengan cat pelapis cukup dilakukan dengan 2 tahap saja.

dan anda dapat melihat hasil dari pekerjaan anda sendiri, lantai parket yang sebelumnya kusam dan warnanya pudar, kini terlihat sangat mengkilap dan indah, tentu dengan teknik kuas atau rol, lantai parket anda akan lebih tahan gores dan mempertahankan warna lantai parket anda lebih lama dibandingkan dengan teknik spray atao semprot.

untuk keamanan dan keselamatan kerja, anda tentu harus menggunakan perlengkapan sebagai berikut

4 Tips Sebelum Melakukan Pelapisan Pada Lantai Parket

  • masker, kacamata debu dan sarung tangan
  • gunakan pula krim pada wajah dan tangan anda
  • jika cat pelapis atau debu terkena mata anda, maka segera basuh mata anda dengan air dan biarkan selama 15 menit, jika terasa perih berlanjut segera periksa ke dokter.
  • jika terkena kulit, basuh kulit dengan air sabun, dan jika terjadi iritasi, segera hentikan pengerjaan dan segera periksakan ke dokter.

Share this post

Related Posts

0 Response to "4 Tips Mudah Memoles Dan Melapisi Lantai Parket"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel